Perbedaan Viva Acne Gel dan Lotion

Halo sobat Kpop Squad Media tercinta semoga sehat selalu ya dan jangan lupa baca informasi mengenai review viva acne gel dan lotion terbaru di kpopsquad.com! Kali ini kita akan membahas seputar perbedaan viva acne gel dan lotion, manfaat viva acne gel dan lotion, harga viva acne gel dan lotion, cara pakai viva acne gel dan lotion, manfaat viva acne gel, harga viva acne gel dan loticon terbaru, cara memakai acne gel viva, efek samping viva acne gel, viva acne gel di apotik, apakah viva acne gel bisa menghilangkan bruntusan, kandungan viva acne gel, review viva acne gel. Apa itu viva acne? Viva acne adalah merk skincare untuk jerawat terbaik dan populer di Indonesia. Jenis viva acne terdiri dari viva acne gel dan viva acne lotion. Untuk lebih lengkapnya, yuk simak perbedaan viva acne gel dan lotion dibawah ini.

Baca Juga : Perbedaan Verile Acne Gel dan Blemish Cream

VIVA ACNE GLE DAN LOTION

VIVA ACNE GLE DAN LOTION

1. Perbedaan viva acne gel dan lotion yang pertama adalah harga. Harga viva acne gel terbaru sekitar Rp 8.000. Sedangkan harga viva acne lotion sekitar Rp 8.800. ( Harga viva acne gel dan lotion terbaru bisa berubah sewaktu-waktu )

2. Perbedaan viva acne gel dan lotion yang kedua adalah Nomor BPOM. Nomor BPOM viva acne gel adalah 18160104345. Sedangkan nomor BPOM viva acne lotion adalah 18160104346. Cek nomor BPOM di https://cekbpom.pom.go.id/.

3. Perbedaan viva acne gel dan lotion yang ketiga adalah kandungan dan bahan. Kandungan viva acne gel dan bahan viva acne gel terbuat dari gel transparan dengan Triple Action (Sulphur, Asam Salisilat, Triclosan) dan diperkaya Allantoin dan Pro Vit B 5. Sedangkan kandungan viva acne lotion dan bahan viva acne lotion mengandung Sulphur,  Triclosan, Zinc Oxide dan Glycerine.

4. Perbedaan viva acne gel dan lotion yang keempat adalah manfaat. Manfaat viva acne gel untuk melawan bakteri dan mengeringkan jerawat dan menyejukkan kulit dan terhindar dari iritasi. Sedangkan manfaat viva acne lotion untuk membantu mengeringkan jerawat, menghambat pertumbuhan bakteri, meredakan kemerahan akibat jerawat dan menjaga kelembaban kulit.

5. Perbedaan viva acne gel dan lotion yang kelima adalah kegunaan. Kegunaan viva acne gel cocok untuk beraktifitas atau digunakan sebelum make up saat siang hari . Sedangkan kegunaan viva acne lotion sebaiknya gunakan saja pada malam hari sebelum tidur agar tak mengganggu penampilan.

Baca Juga : Perbedaan Safi Anti Acne Hijau dan Orange

Dapatkan Notifikasi Info Terbaru Mengenai VIRA ACNE GEL DAN LOTION di HPmu ( KLIK TOMBOL BINTANG DISINI ).

6. Perbedaan viva acne gel dan lotion yang keenam adalah kemasan. Kemasan viva acne lotion dikemas dalam botol kecil berukuran 30 ml, berwarna biru dan dilengkapi tutup ulir yang langsung memperlihatkan isi produk. Sedangkan kemasan viva acne gel kemasanya tube.

7. Perbedaan viva acne gel dan lotion yang ketujuh adalah tekstur. Tekstur viva acne lotion kental sedikit cair mengharuskan kamu untuk ekstra hati-hati saat mengeluarkannya agar tak banyak produk yang tercecer. Sedangkan tekstur viva acne gel cenderung cair, warnanya kekuningan dengan banyak butiran halus -sangat halus- yang ketika dioleskan, lekas membaur ke kulit. Serta langsung bening nggak ninggalin bekas, jadinya bisa dipakai sekalipun pagi hari. Acne gel ini nggak berbau, nggak juga lengket. Nggak panas.

Itulah perbedaan viva acne gel dan lotion. Jika ada pertanyaan mengenai viva acne gel dan lotion atau ada permintaan pembahasan perbedaan produk skincare untuk jerawat lainnya bisa kirim pesan ke alamat email kpopsquadmedia@gmail.com. Atau mungkin ada keinginan untuk kerjasama dengan KPOP SQUAD MEDIA seperti pasang iklan produk skincare untuk jerawat, review produk skincare untuk jerawat, promosi produk skincare untuk jerawat, content placement produk skincare untuk jerawat, backlink produk skincare untuk jerawat atau produk-produk lainnya langsung kontak kami melalui alamat email diatas.

Tertarik pasang backlink atau content placement di kpopsquad.com? Hubungi kpopsquadmedia@gmail.com